Wednesday, January 2, 2019

cara membuar tulisan bergambar Coreldraw

Tags

Assalamualaikum sobat,,,, Kali ini saya akan membagikan ilmu design yaitu cara memotong gambar dalam tulisan. okay sobat, kita langsung saja ke TKP! hheeeehehehe........
 
1. Buka CorelDRAW kemudian buatlah sebuah teks dengan teks tool.  Buat teks menjadi curve dengan menekan tombol CTRL+Q .
   
 
2. Kemudian import gambar yang akan dipotong dengan teks tersebut
   

3. Kemudian susun/order agar teks berada di depan gambar, maka akan nampak seperti berikut :

4. Seleksi kedua object tersebut kemudian potong gambar berdasarkan pola/bentuk teks dengan teknik shaping Intersect , maka akan menghasilkan satu object baru yakni object gambar yang dipotong berdasarkan bentuk object di depannya (object tulisan) .
5. Hapuslah object tulisan dan object gambarnya.

Inilah hasi akhirnya.

Mudahkan!
Selamat mencoba sobat!!!!!!

Artikel Terkait

cara membuat efek gelembung CorelDraw

assalamualaikum sobat! pada kesempatan/artikel kali ini kita akan berbagi cara membuat efek gelembung ala-ala gambar 3D. hehehheh... Baik...